JAKARTA – Pernahkah kamu melihat tembok yang memiliki motif sangat menyerupai tembok semen ala rumah industrial? Jika iya, besar kemungkinan tembok tersebut merupakan tembok yang sudah diaplikasikan dengan cat tembok stucco, salah satu cat tembok dekoratif yang unik dan estetik yang bisa kamu aplikasikan di rumah kamu agar lebih estetik. Cat Stucco, atau biasa […]